News Photo

Panduan Visual dan Surat Edaran Peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia Tahun 2022

  • Jumat, 3 Juni 2022
 Bapak/Ibu yang kami hormati dan Sobat Hijau yang kami banggakan
 
Semoga dalam kondisi sehat dan dalam lindungan Tuhan YME.
 
Dalam rangka memperingati Hari Lingkungan Hidup Sedunia Tahun 2022 (HLH 2022), Pemerintah Indonesia telah menetapkan Tema Nasional yaitu "Satu Bumi Untuk Masa Depan".
Tema ini mengajak untuk fokus mengajak seluruh masyarakat untuk hidup secara berlanjutan dan harmonis dengan alam serta menekankan pada aksi yang transformatif.
 
Berkaitan dengan hal tersebut, bersama ini kami sampaikan Panduan Visual Peringatan HLH 2022 dan Surat Edaran Gerakan Bersepeda dan Kerja Bakti Lingkungan untuk dipedomani dan dilaksanakan dilokasi kerja masing-masing dengan secara maksimal, khidmat, dan berkelanjutan sebagaimana terlampir dalam surat berikut.
 
Mari kita sukseskan peringatan HLH 2022, dan semoga refleksi ini menjadikan kita lebih cinta lingkungan dan bersemangat untuk melestarikannya.
 
Terima kasih atas perhaian kerja saman Bapak/Ibu dan Sobat Hijau seluruh Indonesia


Keterangan Dokumen
Surat Edaran Nomor 4 tentang Pemerintah Daerah.pdf
Surat Edaran Nomor 3 untuk Perusahaan.pdf
Surat Dirjen PPKL tentang HLH 2022-min.pdf